VERIFIKASI RANCANGAN AKHIR PERUBAHAN RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN 2022

 

Bapelitbangda- Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Daerah menggelar pembahasan Rapat Verifikasi Rancangan Akhir Perubahan Renja Perangkat Daerah Tahun 2022.  yang di laksanakan pada hari Senin, Selasa, Kamis, Jum’at dan Senin tanggal 15,16,18,19 dan 22 Agustus. Senin,( 15 Agustus  2022)

Dalam pelaksanaannya Verifikasi Rancangan Akhir Perubahan Renja Perangkat Daerah Tahun 2022, sesuai dengan Surat Edaran Bupati Lebak Nomor: 050/ 2318 -Bapeiitbangda/2022. Tentang Pedoman Penyempurnaan Rancangan Akhir Perubahan Renja-PD Tahun 2022. Selain itu juga Pelakssanaan Verifikasi dapat dilakukan sesuai dengan hasil evaluasi pelaksanaannya dalam tahun berjalan, untuk memastikan setiap perangkat daerah menyusun rancangan akhir untuk Verifikasi Rancangan Akhir Perubahan Renja Perangkat Daerah Tahun 2022 sesuai dengan surat edaran bupati lebak diantaranya: 1. Telaahan terhadap Kebijakan Nasional. Telaahan terhadap kebijakan nasional dan sebagaimana dimaksud,

yaitu penalaahan yang menyangkut arah kebijakan dan prioritas pembangunan nasional dan yang terkait dengan tugas dan fungsi Perangkat Daerah. 2. Tujuan dan sasaran Renja Perangkat Daerah. Perumusan tujuan dan sasaran didasarkan atas rumusan isu-isu penting penyelenggaraan tugas dan fungasi Perangkat Daerah yang dikaitkan dengan sasaran target Renstra Perangkat Daerah.